PASKAH BERSAMA SEKOLAH-SEKOLAH TINGGI TEOLOGI KATOLIK DAN KRISTEN DI JAYAPURA

“IA MENDAHULUI KAMU KE GALILEA, JANGAN TAKUT (MAT 28:7.10) Forum Dialog dan Kerjasama Antar Sekolah Tinggi Teologi Katolik dan Kristen (FORDIK) di Tanah Papua, menggelar acara Paskah Bersama dengan tema “Ia mendahului kamu ke Galilea, jangan takut!” (Mat 28:7.10) pada Jumat, 21 April 2023 di aula Paroki Gereja Katolik Kristus Terang Dunia-Waena. Acara Paskah Bersama yang baru pertama kali diadakan […]